Kali ini mau review hotel tempat kami menginap selama empat malam di Istanbul. Rose Garden Hotel namanya. Lokasinya ada di Kucuk Ayasofya Mah. Sehit Mehmet Pasa No: 5 Sultanahmet – Istanbul. Dari tulisan-tulisan yang tertera di dindingnya, tertulis tahun 1897...

Gagal melihat karpet tulip di Emirgan Park, akhirnya Mr. Ottoman menuruti keinginan saya mengunjungi taman tulip di Belanda. Seperti biasa, saya terima bersih aja. Kecuali soal tempat-tempat yang akan kami kunjungi, itu urusan saya. Kata Mr. Ottoman kami akan menginap...

Ini tentang liburan kami akhir musim panas lalu. Seperti biasa, Mr. Ottoman selalu nggak jelas tujuannya sampai detik-detik terakhir. Dia sendiri yang heboh pengen liburan dan dia juga yang bingung mau kemana. Tadinya dia mau ke Turki lagi. No! Saya...

Setelah liburan ke Izmir terpaksa diundur sehari akibat paspor hilang, akhirnya pesawat kami landing juga di Bandara Adnan Menderes Izmir. Agak ribet sebenarnya karena kami tiba di sore hari. Berhubung kami pergi menggunakan travel dan ketibaan kami tidak sesuai jadwal,...

Aroma dingin salju yang menutupi sebagian besar daratan Allgäu masih belum beranjak dari ingatan saya. Allgäu, daerah di kaki pegunungan Alpen ini membuat saya ingin kembali lagi kesana. Tenang, sejuk dan indah. Itulah kesimpulan saya untuk tempat ini. Kala itu...

Scroll Up Scroll Up

Thank you for visiting my blog