Tiga bulan belakangan ini saya sering sekali ngumpul-ngumpul sama teman-teman sesama orang Indonesia yang kami sebut grup makan-makan karena setiap ngumpul pasti makan-makan. Bukan sekedar makan biasa, tapi makan kuliner Indonesia yang jarang-jarang dimakan di Jerman. Nggak tau alasannya kenapa...

Hari ketiga di Italia, Jarak Menara Pisa dari resort kami tidak terlalu jauh, hanya sekitar 20 menit. Karena ketenaran Menara Pisa, sebelumnya saya berpikir kalau menara yang dulu dibenci oleh diktator Italia, Benito Mussolini ini merupakan menara yang menjulang tinggi....

Ini tentang liburan kami akhir musim panas lalu. Seperti biasa, Mr. Ottoman selalu nggak jelas tujuannya sampai detik-detik terakhir. Dia sendiri yang heboh pengen liburan dan dia juga yang bingung mau kemana. Tadinya dia mau ke Turki lagi. No! Saya...

Kembali lagi ke pembahasan liburan kami di Izmir. Didekat resort tempat kami menginap, ada sebuah desa wisata cantik bernama Sigacik Village Market. Konon kabarnya dahulu desa ini pernah dikuasai Yunani. Hal itu bisa terlihat dari bangunan-bangunannya yang didominasi warna putih...

Turki, negara dengan segudang tradisi yang hingga kini masih mereka jalankan. Dulu saya berpikir klo keluarga Turki itu sama aja seperti keluarga Jerman yang sering saya lihat disini. Ternyata totally different. Meskipun mereka tinggal di Jerman, nggak sekalipun mereka meninggalkan...

Melanjutkan artikel sebelumnya tentang perbedaan wanita Turki dan Indonesia, kali ini saya mau bahas dari sisi lainnya lagi dan juga pandangan Mr. Ottoman tentang wanita Turki. Di artikel “MERTUA OH MERTUA” saya sempat bahas soal tragedi angkat pasir di bulan...

Teringat instastory seorang selebgram bersuamikan bule beberapa waktu lalu yang mengatakan kalau cari suami bule lewat online dating itu nggak banget. Sebagai orang yang menemukan jodoh lewat online dating saya merasa tergelitik untuk kembali mengingat-ingat kisah saya dengan Mr. Ottoman....

Sebagai salah satu kota besar di Jerman, Stuttgart banyak dihuni orang Asia khususnya Indonesia. Baik itu yang sedang menuntut ilmu, maupun yang sudah menikah. Tinggal di Eropa bukan berarti harus jadi orang Eropa. Rata-rata orang Indonesia yang tinggal di kota...

Sejak hari kedua menginap di Club Resort Atlantik, saya dan Mr. Ottoman sebenarnya agak heran. Biasanya yang kami lihat di Turki ada foto pak Erdogan plus bendera Turki dimana-mana. Tapi tidak di Izmir. Di hari itu saya sama sekali tidak...

Scroll Up Scroll Up

Thank you for visiting my blog