Love wins, kalimat ini sering kali ya diungkapkan orang-orang yang mengagungkan cinta. Ya nggak salah sih klo prinsip hidupnya memang begitu dan masalah yang lain-lain itu nggak jadi soal buat mereka. Kasus 1, beberapa bulan yang lalu saya menerima DM...

Artikel ini saya tulis untuk mengingatkan diri sendiri walau tema ini terlintas setelah saya membaca sebuah status seorang teman. Saya pun tidak bisa pastikan apakah dia bangga dengan apa yang dia posting atau sekedar mengingatkan para suami lainnya. Intinya dia bilang kalau...

Beberapa waktu lalu saya melihat instastory seorang gelin baru yang lagi kondangan ke nikahannya orang Turki dan menuliskan caption, “Ayo nikah sama orang Turki klo mau bergelimang emas”. Yang udah nikah sama orang Turki pasti paham dengan budaya nikahan ala orang Turki yang mana ada satu...

Bagi kamu pecinta sinetron Turki, mungkin sering menyaksikan adegan makan. Coba kamu perhatikan cara, kebiasaan serta apa yang mereka makan. Jika kita jeli, akan banyak kita temukan perbedaan-perbedaan dengan kita orang Indonesia, entah itu perbedaan makanannya maupun kebiasaan dan cara-caranya....

Pembaca sejati Anne Yaa pasti hafal dengan tulisan-tulisan saya, khususnya soal budaya Turki dan hubungan saya dengan keluarga Mr. Ottoman. Jangan negative thinking dulu. Kali ini nggak mau ghibah, apalagi nyeritain kejelekan orang 😀 Terlepas dari segala pro kontra ini itu, ada...

Pernah seorang pembaca blog saya bertanya bagaimana pengaturan keuangan dalam rumahtangga Turki. Tapi yang saya mau bahas kali ini lebih spesifik lagi, yaitu soal uang jajan istri. Apakah suami Turki nggak ngasi uang jajan istri? Sebelum kita sampai ke pembahasan...

Banyak yang bilang laki-laki Turki itu keras kepala. Ada benernya, tapi nggak semuanya begitu. Umumnya laki-laki di seluruh dunia memiliki sifat seperti itu karena pada dasarnya laki-laki itu memiliki marwah sebagai pemimpin. Jadi, nggak cuma laki-laki Turki aja yang keras...

Kasus kekerasan dalam rumahtangga di Turki termasuk tinggi. Tidak jarang hal ini terjadi pada teman-teman sesama orang Indonesia. Sayangnya tidak semua dari mereka berani bicara dan mengungkapkan apa yang terjadi. Itulah kenapa sering sekali saya katakan, kenali dulu calon suamimu...

Scroll Up Scroll Up

Thank you for visiting my blog